Tips Memilih Desain Pintu Geser 2022

Sebagai salah satu bagian dari rumah yang memberi rasa aman, pintu juga mempunyai banyak sekali pilihan desain ataupun model sehingga bisa kita jadikan sebagai media untuk mempercantik tampilan sebuah hunian

Jika melihat dari pemilihan bahan material yang sering di gunakan dalam membuat pintu, pada saat ini kita bisa menggunakan baik dari kayu, kaca maupun aluminium sehingga kita dapat menyesuaikan sesuai dengan pilihan kita.

Pintu rumah sendiri dapat di bedakan menjadi dua jika di lihat dari cara menggunakannya, ada yang di dorong maupun dengan cara di geser.

Pada tahun 2022 banyak sekali para pemilik rumah menjatuhkan pilihan pada model pintu geser, nah untuk itu bagi anda yang sedang mencari referensi tentang model pintu geser pada kesempatan kali ini akan membahas hal tersebut, untuk lebih jelasnya langsung saja kita simak ulasannya.

Pintu Geser Aluminium

Pintu geser atau Pintu sliding memang memiliki beberapa kelebihan jika di bandingkan dengan pintu dorong, jika dilihat dari sisi penerapannya model pintu geser lebih hemat akan tempat atau space, hal ini di karenakan cara membukanya dengan kesamping sehingga tidak membutuhkan tempat yang banyak.

Berbeda dengan pintu dorong yang mengharuskan space kosong di balik pintu agar bisa terbuka, selain itu bagi anda yang mempunyai buah hati, kita juga tidak usah khawatir anak kita terjepit tangannya ketika menutup pintu.

Model pintu yang satu ini juga banyak sekali variasi desain seperti model pintu geser modern, sederhana maupun klasik sehingga kita dapat menyelaraskan dengan tema rumah yang kita usung.

Nah untuk itu langsung saja kita lihat beberapa contoh model pintu geser terbaru 2022 seperti di bawah ini.

Pintu Geser Aluminium
Pintu Geser Aluminium
Pintu Geser Aluminium
Pintu Geser Aluminium
Pintu Geser Aluminium

Demikianlah tadi sekumpulan contoh model pintu geser terbaru 2022 yang dapat kami berikan, dan sebagai penutup kami akan memberikan sekumpulan tips dalam merawat pintu geser agar tetap awet dan tahan lama.

Tips Merawat Pintu Geser Atau Slidding

1. Pada umumnya setiap masalah pada pintu geser hampir sama dan salah satunya adalah mulai seret, oleh karena itu rajinlah memberi pelumas secara rutin pada bagian roda pintu anda.
2. Usahakan setiap menutup pintu jangan terlalu keras sehingga menimbulkan benturan yang membuat bantalan menjadi aus.
3. Agar tidak terlalu berisik ketika sedang menutup atau membuka pintu sebaiknya anda memberi bantalan baik menggunakan busa ataupun karet pada bagian frame.